Home
/
Health

Variasi Makanan Sehat untuk Sang Buah Hati

Variasi Makanan Sehat untuk Sang Buah Hati
arah.com11 April 2017
Bagikan :

Variasi makanan memang sudah mulai dipikirkan para Ibu saat sang buah hati sudah memasuki satu tahun. Ada baiknya nih para Ibu memasukan variasi buah dan sayur ke menu makanan si kecil.

Hal ini agar anak-anak mulai terbiasa mengkonsumsi makanan sehat sampai besar nanti. Tak hanya itu, buah dan sayur pun juga berperan penting untuk tumbuh kembang anak.

Berikut buah dan sayur yang perlu dikenalkan ke anak sejak usia dini:

1. Bayam

Kesehatan tulang si kecil juga terjaga dengan baik karena kalsium yang terdapat pada bayam. Tak hanya itu, vitamin C serta beta karoten bayam cukup tinggi.

2. Brokoli

Kandungan asam folat dan kalsium pada brokoli dapat berguna untuk pertumbuhan sang bayi. Sebelum memberikan sayuran ini, para ibu perlu merebus dan melumatkannya. Hal tersebut untuk membantu si kecil menelannya.

3. Stroberi

Para ibu atau ayah bisa menambahkan madu atau susu sebagai campuran stroberi agar rasa asam tidak terasa untuk si kecil. Stroberi banyak mengandung vitamin C yang diperlukan tubuh dan berguna bagi kesehatan kulit, tulang, dan gigi.

4. Tomat

Tomat mengandung likopen atau senyawa fitokimia yang berfungsi sebagai antioksidan. Selain itu juga mengandung protein, serat, kalium, dan asam folat. Kesemua kandungan itu bermanfaat untuk tumbuh-kembang Si Kecil.



DPR RI Singgung Pemberitaan Media Bersifat Partisan
Tiru Kalsel, Sandiaga Janjikan Pasar Terapung di Kepulauan Seribu
Perang Berlanjut, Sukmawati Ogah Tanggapi Ajakan Mediasi Rizieq
KPI Siap Pasang Badan Jamin Perlindungan terhadap Jurnalis
Stabilitas Negara Terganggu, PKS: Apa Benar karena Fatwa MUI?
Yuk, Tengok Pembuatan Baju Besi untuk Pengawal Paus
Kilas Perjalanan Pilkada Pasangan Agus Yudhoyono - Sylviana Murni
Yuk, Tengok 'Cantiknya' Amsterdam saat Musim Gugur
Potret Ajang Penghargaan 'Grammy Awards 2017'
Duka Tuk Sang Raja Pemersatu, Pecinta Fotografi dan Musik Jazz
Ratusan Kios Pasar Senen Terbakar, Pedagang Terpukul
Pelatihan Saksi Ahok-Djarot Diwarnai Kericuhan
Ini Transportasi Online Legal Namun Terabaikan
Cintya 'Bomber' Hijabers yang Tak Lagi 'Cemen'
Bikin Haru, Bao Bao yang Dikagumi Michelle Obama Ini Harus Mudik

populerRelated Article